Membuat Akun Facebook Ads Manager
Cara Iklan kan Bisnis di Facebook dan Instagram
Kata kunci menghubungkan Anda dengan pelanggan
Kata kunci adalah kata atau frasa yang Anda pilih saat menyiapkan kampanye Google Ads Anda. Kata kunci adalah istilah yang Anda anggap kemungkinan besar digunakan oleh calon pelanggan Anda ketika menelusuri produk atau layanan seperti milik Anda.
Melalui pencocokan kata kunci Anda dengan iklan yang Anda buat, iklan Anda dapat muncul ketika seseorang menelusuri istilah serupa, atau mengunjungi situs dengan konten yang terkait.
Misalnya, jika Anda mengirimkan bunga segar, Anda dapat menggunakan pengiriman bunga segar sebagai satu kata kunci yang dipasangkan dengan iklan yang mempromosikan pengiriman bunga segar. Ketika seseorang melakukan penelusuran di Google menggunakan frasa pengiriman bunga segar atau istilah serupa, iklan Anda mungkin muncul di samping hasil penelusuran Google, atau di situs lain yang terkait dengan pengiriman bunga segar.
Iklan Tanpa Batasan
Biaya Ditentukan Sendiri
Cara kerja Google Ads
Iklan Anda dapat muncul ketika seseorang menelusuri istilah yang terkait dengan produk atau layanan Anda, atau ketika berada di situs dengan konten yang terkait dengan bisnis Anda. Bagaimana cara kerjanya?
Cara Pembayaran Iklan Facebook
Iklan telah siap dan kini saatnya melakukan pembayaran iklan. Maksudnya, Anda perlu melakukan top up di akun Facebook Ads Anda.
Nanti Facebook tinggal mengurangi saldo yang tersedia sesuai dengan anggaran iklan yang juga sudah Anda tetapkan sendiri.
Pembayaran iklan Facebook bisa dilakukan dengan menggunakan kartu kredit, debit card, menggunakan aplikasi pembayaran pihak ketiga, seperti Doku, dan sebagainya.
Setelah membaca dan mengikuti panduan memasang iklan di Facebook Ads dalam artikel ini, seharusnya sudah membuat Anda pasang iklan di Facebook ya. Namun kalau masih ragu dan butuh bantuan ahli, Anda bisa klik Kontak Redcomm.
Sebagai digital marketing agency Indonesia dengan kantor berlokasi di Jakarta, Redcomm Indonesia sudah berpengalaman dalam membantu lebih dari 500+ brand dan menyelenggarakan lebih dari 1000++ digital campaign dengan hasil yang baik. Jadi, Anda bisa mempercayakan iklan Anda kepada Redcomm.
Tujuan kampanye tepat, penjualan cepat meningkat!
Opsi online marketing mana yang tepat untuk Anda?
Ketika beriklan dengan Google Ads, Anda melakukan investasi finansial dalam bisnis Anda. Namun dibutuhkan lebih dari sekadar uang untuk meraih keberhasilan. Anda juga harus menginvestasikan waktu untuk secara teratur memeriksa akun Google Ads Anda dan membuat penyesuaian sampai Anda merasa puas dengan laba atas investasi Anda.
Berikut ini daftar hal yang diperlukan untuk mengelola akun Google Ads yang berhasil. Jika Anda merasa tidak dapat menyisihkan waktu atau anggaran yang diperlukan untuk Google Ads, jangan khawatir! Kami akan menunjukkan layanan Google lainnya yang dapat menampilkan bisnis Anda kepada pelanggan yang tepat, tanpa melampaui batas Anda.
Jadwalkan untuk masuk ke akun Google Ads Anda minimal sekali seminggu. Banyaknya waktu yang akan Anda habiskan dalam akun bervariasi, tetapi rencanakan antara 30 menit hingga satu jam per minggu untuk memeriksa performa iklan dan kata kunci Anda, dan buat penyesuaian untuk meningkatkan performa.
Sebagaimana pada hal yang masih baru, kemungkinan dibutuhkan waktu ekstra di tahap awal untuk mempelajari semuanya. Sebaiknya teruskan dengan 2 panduan lainnya dalam seri ini. Anda akan dipandu cara membuat kampanye Google Ads yang tepat berdasarkan sasaran Anda dan melacak serta meningkatkan hasil Anda secepat mungkin.
Tidak memiliki waktu untuk memastikan investasi Anda membuahkan hasil? Pertimbangkan untuk mencoba salah satu opsi yang hemat waktu berikut:
Mengelola bisnis sudah merupakan pekerjaan purna waktu, dan kampanye Pintar memberi Anda waktu untuk melakukannya dengan mengelola iklan online Anda secara otomatis untuk membantu mendapatkan nilai maksimal dari anggaran Anda. Cukup sampaikan kepada kami jenis produk atau layanan yang Anda tawarkan, tulis iklan Anda, dan tetapkan anggaran—selanjutnya serahkan semuanya kepada kami. Pelajari kampanye Pintar lebih lanjut.
Mulai kampanye Pintar.
Pertimbangkan menyewa Partner Google untuk mengelola akun Google Ads untuk Anda. Partner Google adalah agensi iklan, ahli pemasaran, dan pakar online yang telah mendapatkan sertifikasi dari Google untuk mengelola akun Google Ads.
Ada ribuan Partner Google di seluruh dunia. Anda dapat menelusuri Partner menurut nama, atau menelusuri berdasarkan lokasi, anggaran iklan, atau jenis layanan yang Anda inginkan bantuannya. Pelajari lebih lanjut cara menemukan Partner Google yang tepat.
Semua investasi yang baik membutuhkan waktu untuk mendapatkan hasil, begitu juga Google Ads. Sebaiknya sisihkan anggaran khusus untuk online marketing sambil terus mengembangkan bisnis.
Jika Anda tidak siap untuk menyisihkan anggaran, atau hanya ingin agar bisnis Anda muncul di lebih banyak tempat di Google, cobalah Profil Bisnis.
Layanan gratis ini memungkinkan Anda membuat dan mengelola listingan bisnis Anda di Google Maps sehingga orang dapat melihat bisnis Anda saat melakukan penelusuran di Google. Informasi bisnis Anda juga dapat muncul di Google.com, Google Maps, dan Google Earth ketika seseorang menelusuri kategori atau nama bisnis Anda. Pelajari Profil Bisnis lebih lanjut.
Masih ingin melanjutkan dengan Google Ads? Bagus! Lanjutkan ke panduan berikutnya dalam seri ini, Membuat kampanye yang menjangkau pelanggan baru.
Buka panduan berikutnya
Penentuan Penempatan Iklan
Selanjutnya, akan ada pilihan penempatan atau lokasi pemasangan iklan. Nah, bagian ini sebaiknya pilih yang otomatis saja.
Biarkan Facebook yang mengaturkan hal ini untuk Anda karena Facebook akan menempatkan iklan Anda pada area terbaik.